Disnakkeswan Prov Lampung Menerima Kedatangan 10 Calon Dokter Hewan UGM yang Melakukan Koasistensi Dinas di Provinsi Lampung
- Di Berita |
- 24 Jan 2023
Bandar Lampung - Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Lampung menerima kedatangan 10 (sepuluh) calon dokter hewan Universitas Gadjah Mada (UGM) yang melakukan koasistensi Dinas di Provinsi Lampung, Selasa (24/01/2023). Mereka akan melaksanak...