Pemeriksaan Hewan Kurban di Masjid-masjid yang Menyelenggarakan Pemotongan Hewan Kurban di Seluruh Wilayah Kota Bandar Lampung
- Di Berita |
- 30 Jun 2023
Bandar Lampung - Tim Pengawas Hewan Kurban Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Lampung berkolaborasi dengan Tim Pengawas Hewan Kurban Dinas Pertanian Kota Bandar Lampung, PDHI, ISPI, relawan terlatih (mahasiswa Unila dan Polinela) melaksana...